Langsung ke konten utama

Perbedaan information security dan computer security

Sebelum membahas tentang perbedaan information security dan computer security. Mari kita bahas empat aspek informasi security terlebih dahulu. Empat aspek tersebut terdiri dari privacy (confidentiality), integrity, autentication, availabilty. Aspek privacy atau confidentiality terkait dengan kerahasiaan informasi, bagaimana menjaga informasi agar tidak dapat dilihat atau diakses oleh yang tidak berhak. Aspek integrity adalah bagaimana menjaga informasi agar tetap utuh. Informasi tidak boleh di ubah, ditambah, atau dikurangi, kecuali mendapat izin dari pemilik Aspek autentication adalah bagaimana cara untuk mengetahui bahwa yang mengakses informasi hanyalah orang yang berhak, dan hanya orang yang berhak saja boleh membagikan informasi kepada orang lain. Aspek availability adalah informasi harus selalu tersedia pada saat dibutuhkan. Dari ke empat aspek diatas yang sudah anda baca baik computer security maupun information security kedua-duanya memiliki tujuan yang sama yaitu mencapai

Apa saja perangkat lunak aplikasi



Perangkat lunak komersial disebut juga perangkat lunak proprietary atau perangkat lunak paket adalah perangkat lunak yang ditawarkan untuk dijual, semisal microsoft office, atau adobe photoshop. Meski harga perangkat lunak tidak disebutkan dalam pembelian PC baru, sebenarnya anda telah membeli perangkat lunak tersebut bagian dari PC. Perangkat lunak komersial ini memiliki hak cipta, yaitu hak kekayaan intelektual agar perangkat lunak tersebut tidak boleh digandakan tanpa izin dari pemegang hak cipta. Pembuat perangkat lunak tidak menjual perangkat lunak kepada pembeli tetapi mereka menjual lisensi sehingga pembeli berhak untuk menggunakan perangkat lunak komersial. Jadi sebenarnya anda hanya membeli izin dari perusahaan untuk memakai perangkat lunak, bukan membeli perangkat lunak itu sendiri. Beberapa macam lisensi perangkat lunak :

  • Site license : perangkat lunak dapat digunakan pada seluruh komputer di lokasi tertentu.
  • Concurrent-use license : sejumlah salinan perangkat lunak dapat digunakan pada waktu yang sama.
  • Multiple-user license : membatasi jumlah orang yang bisa menggunakan perangkat lunak tersebut.
  • Single-user license : hanya satu orang pengguna dalam satu waktu..
Perangkat lunak public-domain adalah perangkat lunak yang tidak dilindungi oleh hak cipta, sehingga bisa digandakan oleh setiap orang yang menghendakinya. Perangkat lunak jenis ini biasanya, didanai oleh lembaga pemerintahan dari hasil pajak, didonasikan oleh sang pembuatnya kepada publik. Perangkat lunak ini tersedia di internet, dan anda bisa mendownload serta menggandakannya tanpa khawatir dituntut di muka pengadilan.

BACA JUGA :

Shareware adalah perangkat lunak yang dilindungi hak cipta dan bisa disebarkan secara gratis, tetapi untuk melanjutkan pemakaiannya, konsumen harus memberi kontribusi dalam bentuk uang atau membayar biaya registrasi. Setelah membayar, anda akan mendapatkan dokumentasi pendukung, hak akses ke versi terbaru, serta terkadang juga bisa mendapat dukungan teknis. Shareware tersebar di internet. Karena shareware dilindungi hak cipta, anda tidak bisa menggunakannya untuk membuat program sendiri untuk bersaing dengan produk aslinya. Jika anda menggandakan shareware dan memberikannya kepada teman, mereka tetap harus membayar biaya registrasi jika hendak meneruskan pemakaiannya.

Freeware adalah perangkat lunak yang memiliki hak cipta dan didistribusikan secara gratis. Tujuan digratiskan karena pengembang ingin mengetahui tanggapan para konsumen sehingga mereka dapat memperbaikinya di versi berikutnya. Terkadang juga untuk keperluan ilmiah atau alasan kemanusiaan, misalnya dengan membuat sebuah standar perangkat lunak sehingga orang-orang menyetujuinya.

Rentalware adalah perangkat lunak dimana penggunanya harus menyewa dengan biaya tertentu dan bisa di download kapanpun dikehendaki. Inilah konsep di balik penyedia jasa aplikasi atau application services providers (ASP), yakni perusahaan persewaan perangkat lunak. ASP sendiri biasanya adalah penyedia akses internet yang mengizinkan para pengguna, umumnya perusahaan, untuk mengakses perangkat lunak yang tersimpan di server ASP serta memberikan dukungan teknis dan layanan lain yang terkait.

Perangkat lunak bajakan adalah perangkat lunak yang didapat secara ilegal, misalnya dari CD-ROM video game komersial kepunyaan teman yang telah digandakan dengan ilegal pula. Perangkat lunak bajakan juga bisa di download di internet atau dibeli di toko eceran luar negeri.

Abandonware merupakan istilah yang menunjuk pada perangkat lunak yang tidak diperjualbelikan lagi atau tidak disokong lagi oleh produsennya.

Custom software adalah perangkat lunak yang dibuat khusus untuk memenuhi kebutuhan perusahaan atau perseorangan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Perbedaan information security dan computer security

Sebelum membahas tentang perbedaan information security dan computer security. Mari kita bahas empat aspek informasi security terlebih dahulu. Empat aspek tersebut terdiri dari privacy (confidentiality), integrity, autentication, availabilty. Aspek privacy atau confidentiality terkait dengan kerahasiaan informasi, bagaimana menjaga informasi agar tidak dapat dilihat atau diakses oleh yang tidak berhak. Aspek integrity adalah bagaimana menjaga informasi agar tetap utuh. Informasi tidak boleh di ubah, ditambah, atau dikurangi, kecuali mendapat izin dari pemilik Aspek autentication adalah bagaimana cara untuk mengetahui bahwa yang mengakses informasi hanyalah orang yang berhak, dan hanya orang yang berhak saja boleh membagikan informasi kepada orang lain. Aspek availability adalah informasi harus selalu tersedia pada saat dibutuhkan. Dari ke empat aspek diatas yang sudah anda baca baik computer security maupun information security kedua-duanya memiliki tujuan yang sama yaitu mencapai

Siklus hidup pengembangan sistem (SDLC)

Siklus hidup pengembangan sistem adalah proses langkah demi langkah yang diikuti oleh banyak organisasi selama analisis dan desain sistem. Berikut enam fase dalam analisis dan desain sistem : Melakukan investigasi awal  meliputi analisis awal, mengajukan solusi-solusi alternatif, mendeskripsikan biaya dan keuntungan, menyerahkan rencana awal. Menganalisis sistem  seperti mengumpulkan data, menganalisis data, menulis laporan. Mendesain sistem, diantaranya membuat desain awal, membuat desain yang detail, menulis laporan. Mengembangkan sistem, seperti mengembangkan atau mendapatkan perangkat lunak, mendapatkan perangkat keras, pengujian unit, pengujian sistem. Mengimplementasikan sistem, diantaranya implementasi langsung, implementasi pararel, implementasi bertahap, implementasi pilot, melatih pengguna. Memelihara sistem adalah menyesuaikan dan meningkatkan sistem dengan cara melakukan audit dan evaluasi secara periodik dan dengan membuat perubahan berdasarkan kondisi-kondisi baru. Sekian

Cara mengamankan komputer dan komunikasi

Sebelum masuk ke bagaimana cara mengamankan komputer dan komunikasi ? Kita akan mulai dari arti atau maksud dari keamanan itu sendiri. Keamanan adalah sistem penjagaan keamanan untuk melindungi teknologi informasi dari kerusakan, kegagalan sistem, dan akses yang tidak berwenang yang bisa mengakibatkan kehancuran atau kerugian. Berikut adalah cara untuk menjaga keamanan : Mencegah kejahatan komputer yaitu dengan cara memperkuat hukum, membuat tim respon komputer ketika ada kondisi darurat, install software yang mampu mendeteksi adanya aktivitas yg mencurigakan atau penyaring internet, melakukan pengawasan elektronik. Identifikasi dan akses . Pastikan user yang mengakses komputer adalah user yang memiliki hak akses yang sah yang dibuktikan dengan identitas seperti pin dan password atau biometrik (sidik jari). Enkripsi adalah proses mengubah data yang bisa dibaca ke dalam bentuk yang tidak bisa dibaca untuk mencegah akses dari orang yang tidak berhak. Melindungi perangkat lunak dan dat